Harga Hp Nokia Asha 302 Fitur Lengkap - Dengan ini Harga Hp Nokia akan mengulas lebih banyak mengenai Harga Hp Nokia Asha 302.Mungkin sebagian dari Anda belum mengetahui ponsel yang satu ini.Nokia Asha 302 ponsel QWERTY murah yang cukup meberikan kepuasan bagi Anda yang hobi berselancar di internet. Ponsel ini juga sangat cocok jika di hubungkan ke berbagai jejaring sosial.Asha 302 mengusung jenis layar TFT dengan kedalaman 262 ribu warna. Luas bidang layar adalah 2,6 inchi dengan resolusi 320x240 pixels. Tampilan antarmukanya rasanya tak asing lagi berkat adopsi series 40 yang cukup legendaris.Nokia Asha 302 juga mendukung beragam fungsi seperti Push Mail dan satu lagi fitur baru yang pertamakali di sebuah ponsel Java Nokia yakni Mail for Exchange, sehingga dengan fitur in kita bisa mengintegrasikan fungsi-fungsi yang ada di Microsoft Exchange.Online selama di jalan dengan Asha 302. Dilengkapi konektivitas 3.5G yang membuat jelajah internet jadi lebih cepat, plus kompresi data yang membuat biaya data tetap rendah.
Fitur lain yang menjadi nilai plus dari hp Nokia QWERTY terbaru ini adalah fitur konektivitas data. Sebagai handphone yang ditujukan untuk kalangan menengah ke bawah,handphone ini cukup memberikan fitur yang bagus.Nokia Asha 302 mengusung kamera 3,2 Mpix dengan resolusi maksimum 2048x1536 pixels. Fitur yang ada mencakup frames, effect, white balance, timer, dan digital zoom.Apalagi harganya pun tak mahal. Meski semua fitur dapat berjalan cukup optimal.
Bukan hanya itu,kami disini akan mengulas lebih baynak mengenai Nokia Asha 302 yang kami rangkum sedemikian rupa dari berbagai sumber online maupun offline terpercaya yang bisa membantu Anda dalam menentukan handphone pilihan yang Anda incar selama ini.Memang tidak di ragukan lagi Produk Hp Nokia yang semakin hari semakin canggih,kualitas yang di berikan dari Nokia juga tidak bisa kita anggap sepele.Karena sudah terbukti dari dulu setiap ponsel yang telah di keluarkan oleh Nokia,sangatlah berkualitas dan harga yang di tawarkan juga sangat bervariasi.Oleh karena itu akan kami berikan Harga Baru Dan Bekas Hp Nokia Asha 302 Terbaru 2013 sebagai berikut.
Fitur Nokia Asha 302
- GENERAL Network GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 ,3G HSDPA 850 / 900 / 1700 / 1900 / 2100
- LAYAR Tipe TFT, 256K colors
- Ukuran 240 x 320 pixels, 2.4 inches (~167 ppi pixel density)
- DIMENSI Ukuran/Berat 115.2 x 58.9 x 13.5 mm, 77 cc / 106 g, qwerty
- AUDIO Fitur Vibration, MP3 ringtones
- Jack 3.5mm jack audio
- Speakerphone Ya
- MEMORY Internal 100MB storage, 256 MB ROM, 128 MB RAM
- Eksternal Slot Micro SD card up to 32GB
- DATA 3G HSDPA 14.4 Mbps, HSUPA 5.76 Mbps
- EDGE Class 33
- GPRS Class 33
- WLAN Wi-Fi 802.11 b/g/n
- Bluetooth v2.1 with A2DP, EDR
- Infrared Tidak
- USB/Port microUSB v2.0, USB On-the-go support
- KAMERA Primer 3.15 MP, 2048x1536 pixels, autofocus
- Sekunder Tidak
- Video Record VGA@15fps
- BATERAI Tipe Standard battery, Li-Ion 1320 mAh (BL-5J)
- Standby Up to 707 h (2G) / Up to 830 h (3G)
- Talk Time Up to 9 h (2G) / Up to 5 h 50 min (3G)
- FITUR OS -
- CPU 1 GHz
- Browser WAP 2.0/xHTML, HTML, Adobe Flash Lite
- GPS Tidak
- Messaging SMS, MMS, Email, Push Email, IM
- Java MIDP 2.0, Fitur Lain: - SNS integration - Organizer - Voice memo - Predictive text input
- FITUR LAIN Multiple SIM Tidak
- Video Player MP4/H.264/H.263/WMV player
- MP3 Player MP3/WAV/eAAC+ player
Demikian yang dapat Harga Hp Nokia berikan kepada Anda tentang Harga Hp Nokia Asha 302 Fitur Lengkap,semoga informasi yang kami berikan ini dapat memberi referensi untuk menentukan handphone pilihan Anda.Untuk harga CEK Daftar Harga Hp Nokia Asha Series Bulan Ini Terbaru 2013.